Wirausaha.... terpikir dalam benak anda bahwa wirausaha akan berjalan dengan baik jika memenuhi beberapa kriteria yang wajib dipenuhi dalam dunia bisnis.
Faktor faktor tersebut antara lain :
1.Percaya Diri
Sebelum melakukan sebuah tindakan tentunya kita harus yakin terlebih dahulu dengan apa yang akan kita lakukan, seperti halnya dengan wirausaha. Tanpa rasa percaya diri kita akan bimbang jika dihadapkan pada beberapa pilihan atau penylesaian masalah.
2.Kemampuan
Keyakinan yang kuat tanpa disertai kemampuan yang kita miliki semua akan menjadi angan angan yang tak akan pernah menjadi nyata.
Dalam dunia wirausaha kemampuan yang harus kita miliki
- Modal, modal disini bukan hanya berupa uang, modal dapat juga berupa lahan, alat alat industri dll.
- Program, wirausaha akan berjalan tentunya dengan sebuah program atau rencana. Tanpa hal tersebut wirausaha belum tentu akan berjalan sesuai yang kita kehendaki atau tidak akan bertahan lama.
- Inovasi
- Sanggup bersaing
- Menguasai pasar
- Bertanggung jawab
Kesiapan mental juga berperan penting dalam pelaksanaan kegiatan industri dan pengembangannya. Berbagai masalah akan muncul, tetapi cara penanganan yang baik adalah tergantung pada diri kita menyelesaikannya.
Dalam gambar tersebut sepertinya cukup menjelaskan bahwa wirausaha di mulai dengan sebuah rencana, rencana tersebut akan disertai dengan sebuah ide, inovasi, kreatifitas sang wirausahawan. Jika kita mau melakukan atau mewujudkan ide itu dalam sebuah tindakan atau pekerjaan, dan hasil dari pekerjaan kita tersebut ada 2 kemungkinan
SIKLUS WIRAUSAHA |
- Pekerjaan kita berhasil, sehingga kita mendapatkan uang.
- Pekerjaan kita gagal, sehingga kita harus memikirkan kembali rencana kita.